Rabu, 23 Januari 2013

Caput Succedaneum


Caput Succedaneum


Merupakan pembengkakan pada suatu tempat di kepala karena adanya timbunan getah bening di bawah lapisan Aponerase di luar periostinum.

Etiologi
Karena adanya tekanan pada kepala oleh jalan lahir misalnya;
·         Partus lama
·         Persalinan dengan vacuum ekstraksi

Gejala atau Tanda
1.      Adanya oedem di kepala
2.      Pada perabaan terasa lembut dan lunak
3.      Oedem melampaui sela tulang tengkorak 
4.      Batas tidak jelas
5.      Biasanya menghilang dalam waktu 2-3 hari

Penatalaksanaan
1.      Bayi dirawat seperti pada perawatan bayi normal
2.      Awasi keadaan umum bayi
3.      Lingkungan harus dalam keadaan baik
4.      Pemberian ASI yang adekuat
5.      mencegah terjadinya infeksi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...